Pelaksanaan Sanksi dalam Mengatasi Tawuran Pelajar di SMK Kartika 1-2 Padang

  • Mira Laharisa Universitas Negeri Padang
  • Henni Muchtar Universitas Negeri Padang
Keywords: sanksi, tawuran, pelajar

Abstract

Penelitian iniĀ  bertujuan mengindentifikasi dan mendeskripsikan pelaksanaan sanksi dalam mengatasi tawuran pelajar di SMK Kartika 1-2 Padang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang mengambil lokasi di SMK Kartika 1-2 Padang. Alasan penulis memilih lokasi tersebut karena pelaksanan sanksi sanksi dalam mengatasi tawuran belum berjalan secara optimal. Penetapan informan dilakukan dengan puposive sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanan sanksi dalam mengatasi tawuran pelajar di SMK Kartika 1-2 Padang meliputi 3 tahap diantaranya teguran. Teguran merupakan memberitahu dan memperingati seseorang dalam hal ini memperingati seorang pelajar bahwa tindakannya adalah tindakan yang salah dan diharapkan tidak akan mengulanggi lagi yang dilakukan oleh pihak sekolah SMK Kartika 1-2 Padang dalam mengatasi tawuran pelajar. Kedua, melakukan pemanggilan bagi pelajar yang melukan tawuran pelajar merupakan surat panggilan yang disampaikan oleh pihak sekolah SMK Kartika 1-2 Padang. Ketiga mengeluarkan siswa dari sekolah sebagai salah satu wujud dari nilai norma yang ada. Tujuan agar pelaksanan sanksi dalam mengatasi tawuran akan berjalan dengan baik

References

Oemar, Hamalik. 2008. Kurikulum Dalam Pembelajaran. Jakarta. Sinar Grafika
Kartono, Kartini.2010.Patologi Sosial 2 Kenakalan Remaja. Jakarta. Pt Grafindo.
Kartono, Kartini. 2013. Kenakalan Remaja. Jakarta. Pt Grafindo.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2002. Tentang Perlindungan Anak
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2012. Tentang Sistem Peradilan Anak.
http:// Antaranews.com/ berita 322987/tawuran pelajar meningkat.
http:// sp .beritasatu.com / home/45225 pada tanggal 20 juli 2014.
http:// edukasi.compas.com / read /2011/12/23/10210953/. Pada tanggal 27 mei 2014.
Published
2019-12-20
How to Cite
Laharisa, M., & Muchtar, H. (2019). Pelaksanaan Sanksi dalam Mengatasi Tawuran Pelajar di SMK Kartika 1-2 Padang. Journal of Civic Education, 2(4), 397-404. https://doi.org/10.24036/jce.v2i5.278

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.