Wujud Pembinaan Moralitas terhadap Anak Asuh di Rumah Singgah Siti Khodijah

  • Nana Nuraini Universitas Negeri Padang
  • Isnarmi Isnarmi Universitas Negeri Padang
Keywords: pembinaan moral, anak asuh, rumah singgah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apa saja bentuk-bentuk upaya pelaksanaan pembinaan moral yang diberikan oleh pengasuh Rumah Singgah Siti Khodijah kepada anak asuh di Rumah Singgah tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif yaitu menjelaskan dalam mengenai suatu peristiwa yang terjadi. Informan ditentukan dengan teknik pupose sampling yaitu yang dianggap tahu terhadap peristiwa atau fenomena yang penulis teliti. Adapun informan dalam peneliitian ini yaitu berjumlah dua puluh tiga (23) informan, diantaranya dari pengasuh, anak asuh, orang tua dan masyarakat. Data yang dikumpulkan melalui observasi yang didukung dengan wawancara serta studi dokumentasi. Kemudian data diuji dengan teknik triangulasi yakni data diuji pada sumber yang sama tetapi dengan teknik yang berbeda. Data dianalisis sebagaimana Miles dan Huberman yakni reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Adapun temuan penelitian ini yaitu menunjukan bahwa bentuk-bentuk upaya pembinaan moral terhadap anak asuh di Rumah Singgah Siti Khodijah meliputi yang pertama pembinaan keagamaan, yang berorietasi pada nilai agama dan membentuk mental spiritual serta rohani anak asuh, bentuk kegiatanya yaitu menjalankan ibadah sholat, agenda rutin mengaji, puasa senin kamis dan didikan subuh. Kedua Pembinaan akhlak beupa menumbuhkan adab, kejujuran, sopan santun anak asuh. Ketiga, Pembinaan skil dan hobi dengan menyediakan beberapa sarana dan prasarana untuk pendukung kegiatan minat dan bakat anak asuh, kegiatan meliputi pelatihan tapak suci, seni rebana, seni menari dan sastra

References

Nilawati Tadjuddin. (2018). Early Children Moral Education In View Psychology, Pedagogic And Religion. Al-Atfhal Jurnal Ilmiah Pendidikan Anak Usia Dini Vol 1. Nomor 1. Hal 23

Sesmiarni, Z. (2019). The Effective Moral Education on Early Childhood As an Effort Against Immoral Culture. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol 3. No 2. Hal 561.

Audah. 2017. Pembinaan Moral Dalam Membentuk Karakter Remaja. Jurnal Aqidah Vol 3. Nomor 1. Halaman 53

Prasetyo, Umuri. (2013). Pembinaan Moral Anak Jalanan di Rumah Singgah Ahmad Dahlan Yogyakarta. Jurnal Citizenship. Volumen 3. Nomor 1. Hal 57

Putra, Hasanah dan Nuriyah. (2015). Pemberdayaan anak jalanan di rumah singgah. Share: Social Work Journal. Volume 5. Nomor 1. Halaman 53

Syarifuddin, Amir. 2006. Hukum Perkawinan Islam Di Indonesia Antara Fiqh Munakahat Dan Undang-Undang Perkawinan. Jakarta: Kencana

Purwadarminta. 2004. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: PN Balai Pustaka.

Khoiriyah, S. 2008. Upaya Madrasah dalam Pembinaan Akhlak Siswa di MTS N anyusoco Playen Gunung Kidul Yogyakarta. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Agama, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan.

Khozin. 2013. Khazanah Pendidikan Agama Islam. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Departemen Sosial RI. 1999. Pedoman Penyelenggaraan Pembinaan Anak Jalanan Melalui Rumah Singgah. Jakarta: Departemen Sosial RI.

Undang-Undang Nomor 35 tahun 2014 tentang Perlindungan Anak Pasal 1 Ayat 10

UU No. 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak

Published
2022-04-12
How to Cite
Nuraini, N., & Isnarmi, I. (2022). Wujud Pembinaan Moralitas terhadap Anak Asuh di Rumah Singgah Siti Khodijah. Journal of Civic Education, 5(1), 65-75. https://doi.org/10.24036/jce.v5i1.592

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.