Strategi KPU Provinsi Sumatera Barat dalam Melaksanakan Pilkada Langsung Tahun 2020 di Masa Pandemi Covid-19

  • Fresty Dinia Universitas Negeri Padang
  • Al Rafni Universitas Negeri Padang
  • Suryanef Suryanef Universitas Negeri Padang
  • Nurman S Universitas Negeri Padang
Keywords: strategi politik, KPU Sumbar, Covid-19

Abstract

Munculnya Pandemi Covid-19 membuat segala regulasi pelaksanaan pikada harus berdasarkan keselamatan baik penyelenggara maupun pemilih. KPU Provinsi Sumatera Barat memformulasikan strategi agar pelaksanaan pilkada tetap berjalan dengan baik sehingga terciptanya pilkada yang demokratis. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan dan mengidentifikasi strategi KPU Provinsi Sumatera Barat dalam melaksanakan pilkada tahun 2020 di masa Pandemi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan melakukan wawancara dan studi dokumentasi. Selanjutnya, dilakukan reduksi data terhadap hasil wawancara tersebut hingga didapatkan data yang paling absah. Hasil penelitian menunjukkan strategi yang dilakukan oleh KPU Provinsi Sumatera Barat adalah: pertama, mengefektifkan sosialisasi pilkada di masa pandemi, kedua, mengoptimalkan kampanye di media masa, ketiga, memastikan seluruh tahapan sudah berdasarkan aspek kesehatan, dan keempat, mengoptimalkan penggunaan aplikasi si rekap dalam penginputan suara. selanjutnya Kendala dan Upaya yang dihadapi oleh KPU Provinsi Sumatera Barat dalam melaksanakan pemilihan Kepala Daerah di masa Pandemi Covid-19

References

Arif, M. S. 2020. Meningkatkan Angka Partisipasi Sebagai Upaya Menjamin Legitimasi Hasil Pemilihan Kepada Daerah Dan Wakil Kepala Daerah Di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Tata Kelola Pemilu Indonesia. Vol.2 No.1.

Oliver, Sandra. Strategi Public Relations. Jakarta: Penerbit Erlangga, 2007.

Persada, I. S. A. 2020. Dampak Pandemi Covid-19: Modernisasi Dan Digitalisasi Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU-RI). Jurnal Ilmiah Galuh Justisi. Vol. 8 No.2.

Pipe, A. G., Fogarty, T. C., & Winfield, A. (1991, October). Hybrid adaptive heuristic critic architectures for learning in mazes with continuous search spaces. In International Conference on Parallel Problem Solving from Nature (pp. 482-491). Springer, Berlin, Heidelberg.

Pito, Toni Andrianus, Efriza, Kemal Fasyah. 2006. Mengenal TeoriTeori Politik Dari Sistem Politik Terkonsolidasi. Jakarta: Epicentrum Mahadaya Komunika.

Pontoh, C. (2015). Strategi Kampanye Pemenangan Bupati Dan Wakil Bupati Terpilih Pada Pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Minahasa. Acta Diurna Komunikasi, 4(1).

Ristyawati, A. 2020. Efektivitas Pelaksanaan Pilkada Serentak 2020 Pada Masa Pandemi Darurat Covid-19 Di Indonesia. Jurnal Crepido. Vol. 02 No. 02.

Spinelli, A. 2020. Menyelenggarakan Pemilu Di Tengah Pandemi COVID-19: Ujian Krusial Republik Korea. International Institute Democracy and Electroral Assistance. Issues 2.

Utomo, W. W. 2020. Kebijakan Penyelenggaran Pilkada (Menghadapi Pilkada 2020 Ditengah Covid 19 Dan New Normal). Jurnal Al-Harukah. Vol.03 No. 01.

Wasisto, A.& Prayudi. 2020. Antisipasi Implikasi Demokratis Pilkada Serentak Tahun 2020. Kajian Singkat Terhadap Isu Aktual dan Strategis. Vol. XII. No. 12.

W.J.S.Poerwadarminta, 2009. Kamus Umum Bahasa Indonesia Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka

Published
2022-06-29
How to Cite
Dinia, F., Rafni, A., Suryanef, S., & S, N. (2022). Strategi KPU Provinsi Sumatera Barat dalam Melaksanakan Pilkada Langsung Tahun 2020 di Masa Pandemi Covid-19. Journal of Civic Education, 5(2), 158-164. https://doi.org/10.24036/jce.v5i2.597

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.